Silaturrahmi Dengan Ulama, Dandim 1001/HSU/BLG Kunjungi KH Abdul Bari

    Silaturrahmi Dengan Ulama, Dandim 1001/HSU/BLG Kunjungi KH Abdul Bari
    Silaturrahmi Dengan Ulama, Dandim 1001/HSU/BLG Kunjungi KH Abdul Bari

    Amuntai - Dandim 1001/ HSU BLG Letkol Inf Dhuwi Hendradjaja, S. Sos. M. I. Pol. di dampingi Danramil 08/Sungai Pandan Letda Inf Mulyanto beserta Babinsa setempat berkunjung ke kediaman Ulama KH. Abdul Bari, Jl. Kesatuan, Sungai Sandung, Kec. Sungai Pandan, Kab. Hulu Sungai Utara. Kamis (31/08/2023)

    Dandim 1001/ HSU BLG Letkol Inf Dhuwi Hendradjaja, S. Sos. M. I. Pol. mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan program rutin Kodim 1001/HSU-BLG sebagai Satuan Komando kewilayahan, dengan tujuan saya berkunjung ke kediaman KH. Abdul Bari  adalah untuk mempererat jalinan silahturahmi antara Kodim 1001/HSU-BLG dengan Ulama, "

    Lanjut, Dandim  menyampaikan bahwa kedatangannya di samping dalam rangka Silaturahmi sekaligus mohon doa dan dukungan dari KH. Abdul Bari selama bertugas di wilayah Kodim 1001/HSU-BLG selalu diberikan kesehatan dan keselamatan, "

    Semoga silaturahmi ini terjaga dengan baik untuk memantapkan kebersamaan antara Ulama dan Umaroh serta kegiatan Program Kodim 1001/HSU-BLG bisa bermanfaat dan bisa mensejahterakan masyarakat. (Pendim 1001)

    hsu
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Aksi Sigap Tanggap Cepat, Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Personil Kodim 1001/HSU Percantik Gedung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika

    Ikuti Kami